kesehatan
Setiap Dua Detik Stroke Mengintai, Ibu Didorong Jadi Garda Terdepan Selamatkan Generasi
Spektroom — Gangguan neurologis yang menyerang sistem saraf, khususnya stroke, masih menjadi ancaman serius bagi kesehatan masyarakat. Setiap dua detik, satu orang di dunia mengalami stroke, dan keterlambatan penanganan dapat berujung pada kerusakan otak permanen hingga kematian. Berdasarkan Hasil Survei Kesehatan Indonesia (SKI), prevalensi stroke di Sumatera Barat tercatat lebih tinggi