Olahraga
Enam Pendekar UIN Malang Harumkan Nama Bangsa di Kejuaraan Taekwondo Internasional Yogyakarta 2025
Spektroom – Prestasi gemilang kembali ditorehkan oleh mahasiswa Universitas Islam Negeri Maulana Malik Ibrahim Malang (UIN Malang) melalui Unit Kegiatan Mahasiswa (UKM) Taekwondo. Tim taekwondo kampus hijau tersebut berhasil menorehkan catatan membanggakan dalam ajang Pugnator Open International Championship Sport Tourism Yogyakarta 2025, yang berlangsung pada 3–5 Oktober 2025 di Yogyakarta.