Perkebunan
Distan Kobar Latih 20 Pekebun Sawit Upaya Percepatan ISPO Pekebun
Spektroom - Upaya percepatan penerapan sertifikasi Indonesian Palm Oil Sustainable atau ISPO terus dilakukan oleh pemangku kebijakan. Dalam upaya tersebut, Dinas Pertanian, Kabupaten Kotawaringin Barat menggandeng PT Sawit Center Indonesia atau SCI – AKPY mengadakan pelatihan Teknik Audit Tim Kendali Internal atau Internal Control System atau ICSICS. Penyelenggaraan pelatihan ini diikuti