Dukung Program Presiden, Banyuwangi Fasilitasi Aset Kabupaten untuk Kantor Koperasi Merah Putih

KMP

Dukung Program Presiden, Banyuwangi Fasilitasi Aset Kabupaten untuk Kantor Koperasi Merah Putih

Spektroom - Pemerintah Kabupaten Banyuwangi memfasilitasi penyediaan lahan aset daerah untuk pengembangan kantor Koperasi Merah Putih (KMP). Hal ini merupakan komitmen Pemkab Banyuwangi untuk mendukung Program KMP, yang merupakan salah satu program prioritas Presiden Prabowo Subianto. "Aset pemerintah kecamatan dapat digunakan untuk gedung kantor KMP, guna mempercepat program ekonomi

Julianto
Pemko Palangka Raya Serahkan Bantuan Alat Produksi UMKM, Lengkap dengan Fasilitas Sertifikasi Halal

UMKM

Pemko Palangka Raya Serahkan Bantuan Alat Produksi UMKM, Lengkap dengan Fasilitas Sertifikasi Halal

Spektroom - Pemerintah Kota Palangka Raya melalui Dinas Perdagangan, Koperasi, UKM, dan Perindustrian (DPKUKMP) menyalurkan bantuan peralatan kerja kepada 87 pelaku UMKM, Rabu (31/12/2025). Bantuan ini ditujukan untuk meningkatkan produktivitas usaha sekaligus memperkuat daya saing produk lokal. Kepala DPKUKMP Kota Palangka Raya, Samsul Rizal, mengatakan bantuan tersebut merupakan

Polin, Julianto