Rektor UNUKASE Sambut Program TJSL Jasa Raharja untuk Penguatan Lingkungan Kampus
Junaidi, Agung Yunianto Spektroom — Rektor Universitas Nahdlatul Ulama Kalimantan Selatan (UNUKASE), Dr. Ir. H. Abrani Sulaiman, M.Sc., menyambut hangat kedatangan Tim Jasa Raharja Kantor Wilayah Provinsi Kalimantan Selatan dalam agenda penyerahan bantuan sarana lingkungan berupa Tempat Sampah Terpilah, bertempat di Gedung Dakwah UNUKASE, Jum’at (5/12/2025). Dalam