Salman Nurmin

Kabupaten Bengkalis Raih Juara II Paritrana Award 2025 Tingkat Provinsi Riau

Pemerintahan

Kabupaten Bengkalis Raih Juara II Paritrana Award 2025 Tingkat Provinsi Riau

Spektroom - Kabupaten Bengkalis kembali menorehkan prestasi yang membanggakan dengan meraih Juara II Paritrana Award Tahun 2025 tingkat Provinsi Riau. Penghargaan ini diberikan sebagai bentuk apresiasi atas komitmen dan peran aktif Pemerintah Daerah dalam mendukung pelaksanaan Jaminan Sosial Ketenagakerjaan bagi para pekerja. Pada ajang Paritrana Award 2025 tingkat Provinsi Riau,

Salman Nurmin, Rafles
Bupati Kuasing Dukung Adanya Operasi Lilin Lancang Kuning Dalam Rangka Pengamanan Nataru 2025/ 2026

Kamtibmas

Bupati Kuasing Dukung Adanya Operasi Lilin Lancang Kuning Dalam Rangka Pengamanan Nataru 2025/ 2026

Spektroom — Bupati Kuantan Singingi, Dr. H. Suhardiman Amby, MM menghadiri Rapat Koordinasi Lintas Sektoral Operasi Lilin Lancang Kuning 2025 dalam rangka pengamanan Natal 2025 dan Tahun Baru 2026. Kegiatan tersebut berlangsung di Gedung Balai Serindit, Pekanbaru, Kamis (18/12/2025). Rapat koordinasi ini diselenggarakan oleh Kepolisian Daerah (Polda) Riau sebagai

Salman Nurmin, Rafles
Bupati Bengkalis Raih Anugerah Baiduri ke 14, Wujud Apresiasi Perempuan Untuk Perempuan.

Pemberdayaan perempuan

Bupati Bengkalis Raih Anugerah Baiduri ke 14, Wujud Apresiasi Perempuan Untuk Perempuan.

Spektroom - Bupati Bengkalis Kasmarni, S.sos, M.Mp, kembali menorehkan prestasi membanggakan dengan meraih Anugerah Baiduri ke-14. Penghargaan ini merupakan bentuk apresiasi terhadap perempuan yang berprestasi, berkarya, dan berdikari di berbagai bidang, yang diinisiasi oleh Perempuan Riau Bangkit Foundation sebagai wujud penghargaan dari perempuan untuk perempuan. Penyerahan Anugerah Baiduri

Salman Nurmin, Rafles
Sinkronisasi RIPJ PID dan RPJMD 2025-2029: Pengkab Bengkalis Gandeng BRIN dan  Polbeng Perkuat Ekosistem Inovasi Daerah

Pemerintahan

Sinkronisasi RIPJ PID dan RPJMD 2025-2029: Pengkab Bengkalis Gandeng BRIN dan Polbeng Perkuat Ekosistem Inovasi Daerah

Spektroom - Pemerintah Kabupaten Bengkalis melalui Badan Riset dan Inovasi Daerah (BRIDA) menggelar Seminar Akhir Sinkronisasi Rencana Induk dan Peta Jalan Pemajuan Ilmu Pengetahuan dan Teknologi di Daerah (RIPJ PID) 2025-2029, Kamis (18/12/2025). Kegiatan yang berlangsung di Aula Pertemuan Politeknik Negeri Bengkalis ini bertujuan menyelaraskan arah kebijakan IPTEK

Salman Nurmin, Rafles
Persiapan Pelaksanaan Festival Layar Ketamputih 79 Kabupaten Bengkalis Tahun 2025

Pariwisata dan Budaya

Persiapan Pelaksanaan Festival Layar Ketamputih 79 Kabupaten Bengkalis Tahun 2025

Spekroom - Lembaga Adat Melayu Riau (LAMR) Kabupaten Bengkalis bersama Pemerintah Desa dan Lembaga Adat Melayu (LAM) Desa Ketamputih terus mematangkan persiapan pelaksanaan Festival Sampan Layar ke-79 Ketamputih yang dijadwalkan berlangsung pada Minggu, 28 Desember 2025 mendatang. Festival Sampan Layar merupakan agenda budaya tahunan masyarakat Melayu pesisir Desa Ketamputih yang

Salman Nurmin, Rafles
Pemkab Bengkalis Gelar Konsultasi Publik Perumusan RPPLH 2025-2055

Pemerintahan

Pemkab Bengkalis Gelar Konsultasi Publik Perumusan RPPLH 2025-2055

Spektroom - Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Bengkalis Gelar Konsultasi Publik Perumusan Rencana Perlindungan dan Pengelolaan Lingkungan Hidup (RPPLH) Kabupaten Bengkalis 2025 - 2055, di ruang rapat Kantor Bappeda Bengkalis, Selasa (16/12/2026). Bupati Bengkalis Kasmarni yang diwakili Staf Ahli Bidang Pemerintahan, Hukum dan Politik, Andris Wasono, dalam sambutannya menyampaikan apresiasi

Salman Nurmin, Rafles
Bupati Kuantan Singingi Suhardiman Amby, membuka MUBES IKKS Riau

Pojok Budaya

Bupati Kuantan Singingi Suhardiman Amby, membuka MUBES IKKS Riau

Spektroom – Ketua Tim Pembentukan Ikatan Keluarga Kuantan Singingi (IKKS) Riau, Prof. Sahlan, SH., MH, mengapresiasi kepemimpinan Bupati Kuansing, Dr. H. Suhardiman Amby, MM, yang dinilai telah membawa perubahan signifikan bagi Daerah. Menurutnya, Kuansing mengalami kemajuan dari berbagai aspek, khususnya pendidikan, adat istiadat, serta penguatan norma-norma sosial sejak kepemimpinan Datuk Panglimo

Salman Nurmin