Pemerintahan
Bupati Bengkalis Serahkan 3700 SK PPPK Paruh Waktu, Tegaskan Disiplin, Integritas dan Evaluasi Kinerja Triwulan
Spektroom – Bupati Bengkalis, Kasmarni menegaskan, pengangkatan Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) Paruh Waktu merupakan bentuk nyata pengakuan negara atas kompetensi, dedikasi, dan kontribusi tenaga kerja yang selama ini telah mendukung penyelenggaraan pemerintahan dan pelayanan publik di Kabupaten Bengkalis. Hal tersebut disampaikan Bupati saat menyerahkan Surat Keputusan (SK) pengangkatan PPPK