Inilah Daftar Pengurus PWI Jawa Tengah Periode 2025 - 2030
Spektroom Semarang: Berlangsung di Wisma Perdamaian atau Rumah Dinas Gubernur Jateng, Ketua Umum PWI Pusat Akhmad Munir melantik Pengurus PWI Jawa Tengah, Selasa (02/12/2025). Munir mengatakan bahwa PWI harus menjadi garda terdepan dalam profesionalisme kerja yang bermanfaat bagi masyarakat bangsa dan negara. Wartawan harus memiliki integritas, mampu beradaptasi