Sigit Budi Riyanto

Atasi Banjir Rob Ruas Jalan di Desa Blacanan Ditinggikan 80 Sentimeter

Infrastruktur

Atasi Banjir Rob Ruas Jalan di Desa Blacanan Ditinggikan 80 Sentimeter

Spektroom – Pemerintah terus melakukan upaya penanganan banjir rob yang kerap melanda wilayah pesisir Kabupaten Pekalongan. Salah satunya melalui peninggian dan betonisasi sejumlah ruas jalan di Desa Blacanan, Kecamatan Siwalan. Pekerjaan tersebut dilakukan dengan menaikkan badan jalan hingga setinggi 80 sentimeter guna mencegah genangan air laut pasang yang selama ini menghambat

Sigit Budi Riyanto, Subiyantoro
Lindungi Generasi Muda Dari Modus Penipuan, OJK Literasi Keuangan.

Keuangan

Lindungi Generasi Muda Dari Modus Penipuan, OJK Literasi Keuangan.

Spektroom: Guna melindungi generasi muda dari modus penipuan atau aktifitas ilegal, Otoritas Jasa Keuangan (OJK) terus mendorong literasi keuangan bagi generasi muda. Selebihnya generasi muda diharapkan dapat merencanakan masa depan.  Kegiatan literasi keuangan itu dilakaukan pada pelajar SMA Taruna Nusantara Magelang dengan tujuan untuk mempersiapkan generasi muda yang berlaku cerdas

Sigit Budi Riyanto, Subiyantoro
Bupati Rembang, H. Harno pastikan Proyek Pelebaran Jalan Nasional Berkualitas

Infrastruktur

Bupati Rembang, H. Harno pastikan Proyek Pelebaran Jalan Nasional Berkualitas

Spektroom - Bupati Rembang H. Harno meninjau langsung hasil proyek pelebaran Jalan Nasional ruas Sulang–Sumber, Senin (5/1/2026). Peninjauan dilakukan untuk memastikan kualitas pekerjaan sesuai dengan perencanaan serta dapat memberikan manfaat maksimal bagi masyarakat. Bupati Harno menilai hasil pelebaran jalan yang menghubungkan Kecamatan Sulang hingga Sumber tersebut sudah

Sigit Budi Riyanto, Rafles
Skuad Dampo Awang PSIR Rembang Bersiap Tandang ke Sukaharjo di Liga 4 Jateng

Olahraga

Skuad Dampo Awang PSIR Rembang Bersiap Tandang ke Sukaharjo di Liga 4 Jateng

Spektroom - Bupati Rembang, H. Harno, S.E., bersama tim manajemen memberangkatkan PSIR Rembang untuk menghadapi laga perdana Liga 4 Regional Jawa Tengah musim 2025/2026. Pelepasan dilakukan sebagai bentuk dukungan Pemerintah Kabupaten Rembang terhadap perkembangan olahraga sepak bola di daerah. Pada kesempatan tersebut, Bupati memberikan motivasi kepada seluruh pemain

Sigit Budi Riyanto, Subiyantoro