OpSpeK
Penculikan Presiden Venezuela, Ancaman Tatanan Hukum Internasional
Oleh : Dr.H.S.Carcel - Dosen Universitas Megarezky Makassar Spektroom - Tindakan penculikan Presiden Venezuela yang diduga dilakukan oleh Amerika Serikat merupakan manifestasi nyata dari arogansi kekuasaan global yang tidak dapat dibenarkan dalam sistem hubungan internasional modern. Peristiwa tersebut bukan hanya mencederai kedaulatan suatu negara, tetapi juga menjadi preseden