Olahraga
Rakerprov KONI Maluku Utara Siapkan Strategi dan Skema Pembinaan Olahraga
Spektroom - Spektroom — Rapat Kerja Provinsi (Rakerprov) Komite Olahraga Nasional Indonesia (KONI) Provinsi Maluku Utara Tahun 2025 berlangsung tertib dan lancar di Ballroom Gamalama Bela Hotel Ternate, Rabu (10/12/2025), usai pelantikan dan pengukuhan pengurus masa bakti 2025–2029. Rakerprov dihadiri utusan KONI kabupaten/kota, pengurus cabang olahraga, serta