Pariwisata dan Budaya
Menteri Kebudayaan, Fadli Zon akan Buka Simposium Internasional "We Are Site Managers" (WASM) di Sawahlunto
Spektroom - Kota Sawahlunto, sebagai kota situs tambang batu bara tertua di Asia Tenggara siap menjadi tuan rumah kegiatan We Are Site Managers International Symposium yang digelar pada 23 hingga 28 Agustus 2025 mendatang. Kegiatan tersebut akan dihadiri perwakilan dari 21 negara dan menghadirkan 35 narasumber, termasuk dari UNESCO dan