Pendidikan
Guru MAN 1 Kota Sukabumi Raih Beasiswa S3 Internasional
Spektroom – Guru MAN 1 Kota Sukabumi, Viqhi Aswie, berhasil meraih beasiswa penuh (fully funded) untuk melanjutkan studi doktoral di Walailak University, Thailand. Prestasi ini menjadi kebanggaan bagi madrasah sekaligus bukti bahwa tenaga pendidik madrasah mampu menembus kancah internasional, Jumat (3/10/2025). Beasiswa yang diterima Viqhi Aswie mencakup seluruh biaya