Swasembada pangan

Banyumas Gelar Tasyakuran Swasembada Pangan, Produksi Padi Meningkat

Swasembada pangan

Banyumas Gelar Tasyakuran Swasembada Pangan, Produksi Padi Meningkat

Spektroom – Pemerintah Kabupaten Banyumas melalui Dinas Pertanian menggelar Tasyakuran Swasembada Pangan sebagai bentuk ungkapan rasa syukur atas capaian sektor pertanian, khususnya produksi pangan. Kegiatan tersebut dilaksanakan di Desa Karangsari, Kecamatan Kembaran, Rabu (7/1/2026). Kepala Dinas Pertanian Kabupaten Banyumas, Arif Sukmo Buwono, mengatakan tasyakuran ini merupakan wujud rasa syukur

Subiyantoro
Presiden Prabowo Subianto Umumkan Keberhasilan Indonesia Atas Swasembada Pangan

Swasembada pangan

Presiden Prabowo Subianto Umumkan Keberhasilan Indonesia Atas Swasembada Pangan

Spektroom - Di akhir 2025, Indonesia memiliki lebih dari 3 juta ton cadangan beras di gudang pemerintah,  cadangan tersebut menjadi gambaran keberhasilan Indonesia dalam swasembada pangan. Sekaligus, bukti dari kekuatan bangsa Indonesia. Hal itu disampaikan Presiden Prabowo Subianto pada Panen Raya dan Pengumuman Swasembada Pangan dalam rangka Pencapaian Pembangunan Pertanian

Anggoro AP
BBPKH Cinagara,  Berperan Sangat Penting Dalam Tingkatkan Kapasitas Nakeswan

Swasembada pangan

BBPKH Cinagara, Berperan Sangat Penting Dalam Tingkatkan Kapasitas Nakeswan

Spektroom - Dengan semangat pembangunan kapasitas milenial peternakan dan kesehatan hewan, BBPKH Cinagara menyelenggarakan Workshop “Penguatan SDM Peternakan dan Kesehatan Hewan serta Pemuda Milenial dalam Mendukung Swasembada Pangan Asal Hewan”. Kegiatan ini dilaksanakan secara hybrid melalui kanal YouTube bbpkh_official dan secara daring di Aula Rajawali BBPKH Cinagara - Bogor,

Anggoro AP