Klimatologi
Peringatan BMKG di Maluku Utara Berpotensial Hujan dan Angin Kencang Masih Terjadi 19 - 25 Januari 2026
Spektroom - BMKG Stasiun Meteorologi Kelas I Sultan Baabullah Ternate mengeluarkan peringatan dini cuaca terkait potensi peningkatan curah hujan dan angin kencang juga gelombang tinggi di wilayah Provinsi Maluku Utara. Peringatan dini yang dirilis Senin (19/1/2026) berlaku untuk seminggu kedepan periode 19 hingga 25 Januari 2026. Forecaster On