Penutupan Jalur Gumitir Selama Dua Bulan, Pemerintah Siapkan Rute Alternatif
Spektroom – Balai Besar Pelaksanaan Jalan Nasional (BBPJN) Jawa Timur-Bali akan menutup jalur nasional di ruas Sumberjati – Batas Kabupaten Banyuwangi, tepatnya di Km. 233+500 atau dikenal sebagai Tikungan Mbah Singo, di kawasan Alas Gumitir,Kabupaten Jember. Dilansir dari laman resmi https://binamarga.pu.go.id (23/07/2025) menyebutkan, Penutupan