Kejaksaan Negeri Jeneponto Sukses Pulihkan Kerugian Negara 400 Juta Rupiah dari Terpidana Korupsi BPJS

Ruang Hukum

Kejaksaan Negeri Jeneponto Sukses Pulihkan Kerugian Negara 400 Juta Rupiah dari Terpidana Korupsi BPJS

Spektroom - Kejaksaan Negeri (Kejari) Jeneponto melalui Bidang Tindak Pidana Khusus (Pidsus) kembali menunjukkan komitmennya dalam pemulihan keuangan negara dengan berhasil mengeksekusi pembayaran sisa uang pengganti oleh terpidana kasus korupsi penyalahgunaan hasil pungutan Pajak Penghasilan (PPh 21). Selasa, 23 Desember 2025, Bidang Pidsus Kejari Jeneponto menerima pelunasan sisa uang pengganti

Yahya Patta, Julianto
Gubernur Sulsel Resmikan Jembatan Sungai Malake, Akses Warga Kabupaten Sidrap-Wajo Kini Lebih Cepat dan Aman

Infrastruktur

Gubernur Sulsel Resmikan Jembatan Sungai Malake, Akses Warga Kabupaten Sidrap-Wajo Kini Lebih Cepat dan Aman

Spektroom - Gubernur Sulawesi Selatan, Andi Sudirman Sulaiman meresmikan Jembatan Sungai Malake Ruas Anabanua-Malake yang menjadi penghubung strategis antara Kabupaten Sidenreng Rappang (Sidrap) dan Kabupaten Wajo, pada Selasa (23/12/2025). Peresmian jembatan ini turut disaksikan langsung oleh Bupati Sidrap Syaharuddin Alrif, jajaran Forkopimda serta disambut antusias oleh masyarakat setempat.

Yahya Patta, Julianto
Wagub Edy Pratowo Serahkan Tali Asih FORNAS, KORMI Kalteng Diminta Perkuat Olahraga Masyarakat

Olahraga

Wagub Edy Pratowo Serahkan Tali Asih FORNAS, KORMI Kalteng Diminta Perkuat Olahraga Masyarakat

Spektroom - Wakil Gubernur Kalimantan Tengah Edy Pratowo menyerahkan tali asih kepada pegiat olahraga masyarakat berprestasi pada ajang Festival Olahraga Nasional (FORNAS) VIII Tahun 2025, sekaligus membuka Sarasehan Komite Olahraga Masyarakat Indonesia (KORMI) Provinsi se-Kalimantan Tengah. Kegiatan berlangsung di Aula Jayang Tingang, Kantor Gubernur Kalimantan Tengah, Senin (22/12/2025)

Polin, Julianto