Kependudukan
Dukcapil Ambon Tegaskan Pelayanan Tetap Berjalan Meski Fasilitas Terbatas
Spektroom - Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil (Dukcapil) Kota Ambon memastikan pelayanan administrasi kependudukan kepada masyarakat tetap berjalan normal meskipun masih menghadapi keterbatasan fasilitas dan proses pembangunan yang belum sepenuhnya rampung. Kepastian tersebut disampaikan Kepala Dinas Dukcapil Kota Ambon, Hanny M. Seconova Tamtelahitu, usai peninjauan langsung yang dilakukan Wali Kota