Lingkungan Hidup

Hari Primata: Imam Qalyubi, Ajak Masyarakat Jaga Primata dan Warisan Alam Kalteng

Lingkungan Hidup

Hari Primata: Imam Qalyubi, Ajak Masyarakat Jaga Primata dan Warisan Alam Kalteng

Spektroom - Peringatan Hari Primata menjadi momentum penting untuk memperkuat kesadaran kolektif dalam menjaga kelestarian primata beserta habitatnya, khususnya di Kalimantan Tengah yang dikenal sebagai salah satu kantong keanekaragaman hayati Indonesia. Pemerhati Sosial Kalimantan Tengah, Imam Qalyubi, S. S, M. Hum, menegaskan bahwa primata bukan sekadar satwa liar, melainkan bagian

Polin, Julianto
Presidium DKN Kalbar: Kick Off RBP REDD+ Jangan Berhenti di Seremoni, Deforestasi Masih Ancaman Nyata

Lingkungan Hidup

Presidium DKN Kalbar: Kick Off RBP REDD+ Jangan Berhenti di Seremoni, Deforestasi Masih Ancaman Nyata

Spektroom - Presidium Dewan Kehutanan Nasional (DKN) Kalimantan Barat, Glorio Sanen, menegaskan bahwa pelaksanaan Kick Off Program Results-Based Payment (RBP) REDD+ Green Climate Fund (GCF) di Kalimantan Barat tidak boleh berhenti pada agenda simbolik semata. Ia mengingatkan, laju deforestasi yang masih tinggi menjadi ancaman serius di balik klaim bahwa kondisi

Apolonius welly, Buang Supeno
Pemko Sawahlunto Tegaskan Keseimbangan Kepentingan Publik dalam Rencana Tambang Batubara PT Bukit Asam.

Lingkungan Hidup

Pemko Sawahlunto Tegaskan Keseimbangan Kepentingan Publik dalam Rencana Tambang Batubara PT Bukit Asam.

Spektroom — Pemerintah Kota Sawahlunto menegaskan komitmennya untuk menjaga keseimbangan antara kepentingan investasi dan perlindungan masyarakat dalam menyikapi rencana pengembangan kembali aktivitas pertambangan batubara oleh PT Bukit Asam (PT BA). Penegasan tersebut disampaikan Wakil Wali Kota Sawahlunto, Jeffry Hibatullah, dalam rapat konsultasi publik yang digelar di Hotel Saka Ombilin, Rabu (28/

Wiza Andrita, Buang Supeno
Air Bersih PAM Bandarmasih Dipastikan Aman Dikonsumsi, Air Baku Aman dan Tidak Tercemar

Lingkungan Hidup

Air Bersih PAM Bandarmasih Dipastikan Aman Dikonsumsi, Air Baku Aman dan Tidak Tercemar

Spektroom - Dugaan pencemaran lingkungan pada sungai barito sempat meramaikan pemberitaan dan media sosial dalam beberapa waktu terkahir. Dimana, kejadian tersebut diduga sempat membuat pembudidaya ikan yang ada di Kabupaten Barito Kuala (Batola), mengalami kerugian lantaran ikan-ikannya mati. Hal tersebut tentunya membuat masyarakat baik yang ada di daerah kawasan Kecamatan

Junaidi, Rafles
DLH Pemkab Madiun Gelar Gathering Strategi Pengelolaan Sampah Terpadu

Lingkungan Hidup

DLH Pemkab Madiun Gelar Gathering Strategi Pengelolaan Sampah Terpadu

Spektroom - Menindaklanjuti Peraturan Presiden (Perpres) No. 12 Tahun 2025 tentang Strategi Pengelolaan Sampah, Pemkab. Madiun melalui Dinas Lingkungan Hidup menggelar Gathering Strategi Pengelolaan Sampah Terpadu, di Pendopo Muda Graha, Senin (26/1/2026). Selaku penyelenggara, Dinas Lingkungan Hidup menghadirkan beberapa narasumber, antara lain Ahli Persampahan, Bijaksana Junerosano, dan Vice

Moch Haryono, Anggoro AP
UPTD Persampahan Resmi Beroperasi, Kadis LH Kota Batu Targetkan Pengelolaan Sampah Lebih Tertata dan Terpusat

Lingkungan Hidup

UPTD Persampahan Resmi Beroperasi, Kadis LH Kota Batu Targetkan Pengelolaan Sampah Lebih Tertata dan Terpusat

Spektroom - Unit Pelaksana Teknis Daerah (UPTD) Pengelolaan Persampahan resmi beroperasi mulai 1 Januari 2026. Kepala Dinas Lingkungan Hidup (DLH) Kota Batu, Dian Fachroni, menegaskan kehadiran UPTD ini menjadi tonggak penting dalam mewujudkan pengelolaan sampah yang lebih tertata, profesional, dan terpusat di Kota Batu, Senin ( 26/1/2026 ). Pembentukan UPTD

Buang Supeno
BHN Kalbar Desak Hentikan Aktivitas PT ESR, Ribuan Hektare Hutan dan Habitat Orangutan Terancam

Lingkungan Hidup

BHN Kalbar Desak Hentikan Aktivitas PT ESR, Ribuan Hektare Hutan dan Habitat Orangutan Terancam

Spektroom – Borneo Harapan Nusantara (BHN) Kalimantan Barat menyatakan keprihatinan mendalam sekaligus sikap tegas terhadap dugaan aktivitas pembukaan lahan oleh PT Equator Sumber Rezeki (PT ESR) di Kabupaten Kapuas Hulu. Aktivitas tersebut diduga telah menyebabkan deforestasi ribuan hektare kawasan berhutan yang merupakan habitat orangutan Kalimantan serta ruang hidup masyarakat adat Dayak.

Apolonius welly, Buang Supeno
10 Ribu Bibit Kaliandra, PT Semen Padang Bantu Pulihkan Ekologi Pascabencana

Lingkungan Hidup

10 Ribu Bibit Kaliandra, PT Semen Padang Bantu Pulihkan Ekologi Pascabencana

Spektroom - Upaya pemulihan ekologi pascabencana banjir dan longsor yang melanda Sumatera Barat, terus dilakukan. Salah satu langkahnya melalui peluncuran Gerakan Sejuta Pohon untuk Sumatera Barat yang digagas Yayasan Rumah Aktivis Sejahtera, didukung Pemerintah Provinsi Sumbar dan PT Semen Padang melalui bantuan 10 ribu bibit kaliandra. Peluncuran gerakan penghijauan dipusatkan

Diah Utami, Rafles
Pemerintah Jepang Undang Walikota Pekanbaru, H .Agung Nugroho Terkait Pengolahan Sampah

Lingkungan Hidup

Pemerintah Jepang Undang Walikota Pekanbaru, H .Agung Nugroho Terkait Pengolahan Sampah

Spektroom - Pemerintah Jepang mengundang Wali Kota (Wako) Pekanbaru H. Agung Nugroho, SE, MM, untuk mengikuti workshop pengelolaan sampah yang akan digelar pada 25–31 Januari 2026. Undangan tersebut diberikan setelah Pekanbaru dinilai serius mengembangkan program lingkungan berkelanjutan. Wako Agung Nugroho menjadi salah satu dari enam kepala daerah se-Indonesia yang

Salman Nurmin, Rafles
Atasi Masalah Sampah, Bupati Landak Karolin Tinjau Lokasi TPA

Lingkungan Hidup

Atasi Masalah Sampah, Bupati Landak Karolin Tinjau Lokasi TPA

Spektroom - Untuk mengatasi persoalan sampah, Pemerintah Kabupaten Landak berupaya mengoptimalkan pengelolaan sampah di Tempat Pembuangan Akhir (TPA) yang berlokasi di Desa Tebedak, Kecamatan Ngabang. Meski dirancang dengan sistem sanitary landfill, kendala kerusakan alat berat membuat operasional di lapangan saat ini masih melakukan sistem pembuangan terbuka (open dumping). Bupati Landak

Apolonius welly, Rafles