Pemerintahan

Efisiensi dan Prioritas: Strategi Kalteng Menjawab Penurunan APBD 2026

Pemerintahan

Efisiensi dan Prioritas: Strategi Kalteng Menjawab Penurunan APBD 2026

Spektroom – Pemerintah Provinsi Kalimantan Tengah menegaskan komitmennya untuk tetap menjaga keberlanjutan pembangunan dan kualitas pelayanan publik di tengah penurunan Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (APBD) Tahun Anggaran 2026 yang mencapai 34,71 persen dibandingkan tahun sebelumnya. Penurunan anggaran tersebut menuntut kebijakan pengelolaan keuangan yang lebih cermat, terukur, dan berorientasi pada

Polin, Anggoro AP
Tingkatkan Kualitas Pelayanan, Bupati Kasmarni Serahkan Penghargaan Evaluasi Kinerja Publik 2025

Pemerintahan

Tingkatkan Kualitas Pelayanan, Bupati Kasmarni Serahkan Penghargaan Evaluasi Kinerja Publik 2025

Spektroom - Bupati Bengkalis, Kasmarni, secara resmi menyerahkan Penghargaan Hasil Penilaian Mandiri Pemantauan dan Evaluasi Kinerja Penyelenggara Pelayanan Publik (PEKPPP) Tahun 2025. Penghargaan tersebut diserahkan bersamaan dengan penyerahan DPA-SKPD Tahun Anggaran 2026, penandatanganan Perjanjian Kinerja dan Pakta Integritas. Penyerahan juga dirangkai dengan penandatanganan Nota Kesepakatan antara Pengadilan Negeri Bengkalis dengan

Salman Nurmin, Anggoro AP
MoU Layanan Keimigrasian Ditandatangani, Buat Paspor Bisa di MPP Bukittinggi

Pemerintahan

MoU Layanan Keimigrasian Ditandatangani, Buat Paspor Bisa di MPP Bukittinggi

Spektroom - Pemerintah Kota Bukittinggi bersama Kantor Wilayah Direktorat Jenderal Imigrasi Sumatra Barat tandatangani kesepakatan dan Perjanjian Kerja Sama tentang layanan keimigrasian. Penandatanganan ini berlangsung di ruang tamu Kantor Wali Kota, Senin (12/1/2026). Wali Kota Bukittinggi, Ramlan Nurmatias, menyampaikan, kerja sama ini merupakan upaya peningkatan pelayanan publik, khususnya

Rafles
Rombak Besar-Besaran, Subandi Warning Keras 260 Pejabat: Birokrasi Tak Boleh Lamban dan Kotor

Pemerintahan

Rombak Besar-Besaran, Subandi Warning Keras 260 Pejabat: Birokrasi Tak Boleh Lamban dan Kotor

Spektroom - Bupati Sidoarjo Subandi melakukan perombakan besar-besaran di tubuh Pemerintah Kabupaten Sidoarjo. Sebanyak 260 Pejabat Struktural dan Fungsional resmi dilantik dan diambil sumpah jabatannya di Pendopo Delta Wibawa, Sabtu (10/1/2026). Pesannya tegas: tidak ada ruang bagi birokrasi lamban, tidak kompeten, apalagi bermain kotor. Pelantikan ini menyasar seluruh

Agus Suyono, Buang Supeno
Akses Aplikasi Grok AI di Indonesia Diblokir, Lindungi Risiko Konten Pornografi

Pemerintahan

Akses Aplikasi Grok AI di Indonesia Diblokir, Lindungi Risiko Konten Pornografi

Spektroom - Demi melindungi perempuan, anak, dan seluruh masyarakat dari risiko konten pornografi palsu yang dihasilkan menggunakan teknologi kecerdasan artifisial, Pemerintah melalui Kementerian Komunikasi dan Digital melakukan pemutusan akses sementara terhadap aplikasi Grok AI. Demikian pernyataan resmi Menteri Komunikasi dan Digital (Menkomdigi) RI, Meutya Hafid melalui siaran persnya tentang pemutusan

Diah Utami
Pemerintah Kota Solok Raih Predikat Memuaskan, Capaian Penerapan SPBE 2025 Meningkat

Pemerintahan

Pemerintah Kota Solok Raih Predikat Memuaskan, Capaian Penerapan SPBE 2025 Meningkat

Spektroom - Pemerintah Kota Solok kembali mencatatkan capaian positif dalam penerapan Sistem Pemerintahan Berbasis Elektronik (SPBE). Berdasarkan hasil penilaian tahun 2025 yang dilaksanakan oleh Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi Republik Indonesia (KemenPAN-RB RI), Indeks SPBE Pemerintah Kota Solok meraih nilai 4,20 dengan predikat “Memuaskan”, sekaligus menempatkan Kota

Rafles