Pemerintahan
Efisiensi dan Prioritas: Strategi Kalteng Menjawab Penurunan APBD 2026
Spektroom – Pemerintah Provinsi Kalimantan Tengah menegaskan komitmennya untuk tetap menjaga keberlanjutan pembangunan dan kualitas pelayanan publik di tengah penurunan Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (APBD) Tahun Anggaran 2026 yang mencapai 34,71 persen dibandingkan tahun sebelumnya. Penurunan anggaran tersebut menuntut kebijakan pengelolaan keuangan yang lebih cermat, terukur, dan berorientasi pada