Penanggulangan Bencana
Pembersihan Sekitar Aliran Sungai dan Area Jembatan Mencegah Banjir Susulan
Spektroom - BPBD Jember, TNI, Polri, relawan dan Pemerintah Desa Jubung bersama masyarakat melaksanakan kerja bakti penanganan pasca banjir di Desa Jubung, Kecamatan Sukorambi, Kabupaten Jember, Jawa Timur. Kegiatan difokuskan pada pembersihan material kayu dan barongan bambu yang terbawa arus deras banjir dan menghantam Jembatan Cinta hingga menyebabkan jembatan tersebut