Politik
Heboh! KPU Kota Batu Temukan Pemilih Berusia Seabad Lebih Masih Aktif di Daftar Pemilu
Spektroom – Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kota Batu menemukan sejumlah warga yang berusia lebih dari 100 tahun masih tercatat dalam daftar pemilih. Temuan ini diperoleh saat KPU ketika melaksanakan kegiatan pencocokan dan penelitian terbatas (Coktas) pada 22–25 September 2025 di berbagai desa dan kelurahan. Hasil yang diperoleh KPU Batu ini