Spektroom
Bupati Ponorogo segera Terbitkan SK Menyanyikan Indonesia Raya 3 Stanza
Spektroom - Bupati Ponorogo Sugiri Sancoko segera menerbitkan Surat Keputusan (SK) menyanyikan lagu kebangsaan Indonesia Raya 3 Stanza di Acara Resmi – Pemerintah di wilayahnya. Penerbitan SK itu sebagai upaya membumikan kembali nilai-nilai nasionalisme dan karakter kebangsaan melalui lagu ciptaan WR Soepratman itu. Menurut bupati Sugiri Sancoko, menyanyikan lagu Indonesia Raya