koperasi

Primkopad Kartika Hasanuddin Kodim 1425/Jeneponto Mantapkan Kemandirian Anggota Lewat RAT Tahun Buku 2025

koperasi

Primkopad Kartika Hasanuddin Kodim 1425/Jeneponto Mantapkan Kemandirian Anggota Lewat RAT Tahun Buku 2025

Spektroom - Kodim 1425/Jeneponto menggelar Rapat Anggota Tahunan (RAT) Primkopad Kartika Hasanuddin Jeneponto Tutup Buku Tahun 2025, bertempat di Aula Vyati Makodim 1425/Jeneponto, Jln. Lanto Dg Pasewang, Kelurahan Balang, Kecamatan Binamu, Kabupaten Jeneponto, Selasa, (27/1/2026). Kegiatan ini mengusung tema “Dengan semangat adaptif dan solutif, Koperasi Angkatan

Yahya Patta, Rafles
Wawako Sawahlunto Dorong KPRI Harapan Baru Adaptif Hadapi Tantangan Ekonomi

koperasi

Wawako Sawahlunto Dorong KPRI Harapan Baru Adaptif Hadapi Tantangan Ekonomi

Spektroom — Wakil Wali Kota Sawahlunto, Jeffry Hibatullah, membuka sekaligus menyampaikan arahan dalam Rapat Anggota Tahunan (RAT) KPRI Harapan Baru Kecamatan Talawi yang digelar di Savannah, Sabtu, 24 Januari 2026. Kegiatan tersebut menjadi momentum evaluasi sekaligus penguatan peran koperasi di tengah dinamika ekonomi daerah yang kian menantang. Dalam sambutannya, Wawako Jeffry

Wiza Andrita, Julianto
Koperasi Akan Terlibat untuk Pemulihan Ekonomi Sosial Daerah Bencana

koperasi

Koperasi Akan Terlibat untuk Pemulihan Ekonomi Sosial Daerah Bencana

Spektroom – Kementerian Koperasi (kemenkop) memastikan bahwa Koperasi-Koperasi di seluruh Indonesia melalui Gerakan Koperasi Peduli Bencana Sumatra akan terus berperan aktif dalam pemulihan ekonomi dan sosial pasca bencana di wilayah Sumatra. Hal ini disampaikan langsung oleh Menteri Koperasi (Menkop) Ferry Juliantono dalam Rapat Koordinasi (Rakor) Percepatan Intervensi Transisi Pemulihan Pasca Bencana

Nurana Diah Dhayanti
Koperasi Desa Merah Putih Bantan Bengkalis Ikuti Piloting Operasional Gerai Obat, Disapa Langsung Kementerian Koperasi

koperasi

Koperasi Desa Merah Putih Bantan Bengkalis Ikuti Piloting Operasional Gerai Obat, Disapa Langsung Kementerian Koperasi

Spektroom - Koperasi Desa Merah Putih (KDMP) Bantan Tengah, Kecamatan Bantan, Kabupaten Bengkalis, menjadi salah satu dari 10 koperasi desa/kelurahan terpilih secara nasional dalam kegiatan Piloting Operasional Gerai Obat melalui kemitraan BUMN dan swasta yang diselenggarakan oleh Kementerian Koperasi Republik Indonesia, Selasa (30/12/2025). Kegiatan tersebut dilaksanakan secara

Salman Nurmin, Rafles
Dekopinwil Kalteng Perkuat Tata Kelola, Modernisasi Usaha, dan Kopdes Merah Putih

koperasi

Dekopinwil Kalteng Perkuat Tata Kelola, Modernisasi Usaha, dan Kopdes Merah Putih

Spektroom - Menteri Koperasi (Menkop) Ferry Juliantono  menyampaikan apresiasi atas konsistensi DEKOPINWIL Kalimantan Tengah dalam menjalankan perannya sebagai wadah pemersatu gerakan koperasi di daerah. Hal tersebut dikatakan Menteri Ferry saat membuka Musyawarah Wilayah (Muswil) Dewan Koperasi Indonesia Wilayah (Dekopinwil) Kalimantan Tengah, juga pelantikan kepengurusan di Palangkaraya, Minggu (14/12/2025)

Nurana Diah Dhayanti
Wamenkop Apresiasi Peran Bali Pertahankan Nilai Budaya Kembangkan Ekonomi Kerakyatan

koperasi

Wamenkop Apresiasi Peran Bali Pertahankan Nilai Budaya Kembangkan Ekonomi Kerakyatan

Spektroom -Wakil Menteri Koperasi (Wamenkop) Farida Farichah memberikan apresiasi tinggi terhadap provinsi Bali yang berhasil mempertahankan nilai-nilai budaya lokal, sekaligus mengembangkan ekonomi berbasis gotong royong melalui ekosistem koperasi yang hidup dan berkembang pesat di wilayah tersebut. Menurut Farida, tantangan perkembangan teknologi dan informasi yang sangat terbuka hampir menggerus budaya lokal

Nurana Diah Dhayanti
Menkop Resmikan Pembangunan Koperasi Kelurahan Merah Putih Sokoduwet di Pekalongan

koperasi

Menkop Resmikan Pembangunan Koperasi Kelurahan Merah Putih Sokoduwet di Pekalongan

Spektroom - Peletakan batu pertama pembangunan fisik Koperasi Kelurahan Merah Putih di Sokoduwet, Kecamatan Pekalongan Selatan, menjadi tonggak penting dimulainya pembangunan ekonomi desa berbasis kerakyatan di Kota Pekalongan. Dalam sambutannya, Menkop Ferry Juliantono menegaskan bahwa peletakan batu pertama Kantor KKMP Sokoduwet merupakan langkah strategis dalam memperkuat fondasi ekonomi masyarakat setempat.

Nurana Diah Dhayanti