Hukum
Pelayanan Publik Yang Berkualitas Sangat Menentukan Tingkat Kepercayaan Masyarakat
Spektroom - Menteri Koordinator Bidang Hukum, HAM, Imigrasi, dan Pemasyarakatan (Menko Kumham Imipas) Yusril Ihza Mahendra menegaskan kualitas pelayanan publik menjadi kunci utama membangun kepercayaan masyarakat terhadap pemerintah. Menurut Yusril, birokrasi yang profesional, transparan, dan responsif akan memperkuat legitimasi negara di mata rakyat. “Pelayanan publik yang berkualitas sangat menentukan tingkat